cara top up gopay lewat brimo

Cara Top Up Gopay Lewat BRImo – Perkembangan teknologi semakin maju membuat masyarakat Indonesia menggunakan dompet digital untuk mempermudahkan segala transaksi. Mungkin sudah tidak asing lagi dompet digital Gopay, dimana Gopay kerap digunakan untuk transaksi membeli makanan, bayar ojek online ataupun transaksi lainnya.

Namun sebelum memanfaatkan Gopay untuk transaksi sebagai pengguna harus melakukan pengisian saldo terlebih dahulu. Karena top up Gopay saat ini sudah semakin mudah dan terdapat beberapa metode pembayaran seperti contoh melalui BRImo. Oleh karena itu sebuah keberuntungan untuk nasabah bank BRI yang memiliki aplikasi BRImo.

Selain bisa digunakan untuk transaksi pembayaran, Gopay saat ini menghadirkan fitur pinjaman dan berlaku ke semua pengguna. Jika sudah mengaktifkan Gopay pinjam maka sebagai pengguna harus melakukan pembayaran. Bagaimana cara bayar gopay pinjam ? untuk cara bayarnya sudah kami jelaskan pada pembahasan sebelumnya.

Akan tetapi sebelum bayar gopay pinjam harus top up saldo melalui metode pembayaran transfer bank ataupun pembayarna lainnya. Namun saat ini kami akan membagikan cara top up gopay lewat BRImo. Untuk penjelasan meliputi syarat, biaya admin dan langkah-langkah top up bisa ikuti pembahasan dibawah ini.

Syarat Top Up Gopay Lewat BRImo

BRImo merupakan aplikasi transaksi yang memudahkan nasabah bank BRI dan bisa di download melalui Google Playstore (Android) atau AppStore (iOS). Selain itu nasabah bank BRI harus memiliki akun BRImo yang di daftarkan melalui teller BRI di kantor cabang terdekat.

Setelah memiliki akun serta aplikasi BRImo maka bisa digunakan untuk top up gopay dengan ketentuan minimal top up. Tidak hanya itu saja adapun beberapa persyaratan top up gopay lewat BRImo dibawah ini.

1. Memiliki Saldo BRImo

Syarat utama yaitu harus memiliki jumlah saldo pada BRImo sesuai dengan nominal top up. Apabila saldo tidak mencukupi maka proses bisa dibatalkan, namun tidak perlu khawatir karena pengguna bisa melakukan setor tunai melalui ATM BRI terdekat.

2. Memiliki Akun Gopay

Syarat berikutnya yaitu harus memiliki akun Gopay dan di pastikan akun Gopay telah di verifikasi menggunakan nomor telepon atau alamat email aktif. Apabila belum terverifikasi maka tidak dapat digunakan untuk transaksi.

3. Mengetahui Nomor Gopay

Syarat terakhir yaitu setiap akun gopay tentu saja memiliki nomor telepon dan sudah terverifikasi. Nah metode pembayaran top up lewat BRImo membutuhkan nomor telepon sebagai penerima tujuan.

Cara Top Up Gopay Lewat BRImo

Setelah melihat beberapa persyaratan tentu saja untuk top up gopay membutuhkan informasi langkah-langkah yang tepat. Apabila mengikuti langkah top up lewat BRImo tidak benar kemungkinan besar nomor penerima tidak akan sesuai dan uang akan hilang.

Oleh karena itu untuk menghindari kejadian tersebut kami telah menyiapkan beberapa langkah top up gopay melalui BRImo. Untuk langkah-langkah top up bisa melihat pembahasan dibawah ini.

1. Buka BRImo

brimo versi baru

Cara pertama yaitu harus Buka BRImo terlebih dahulu dan dipastikan perangkat HP sudah terhubung dengan koneksi jaringan internet yang stabil.

2. Klik Login

login brimo

Cara kedua yaitu klik Login lalu dipastikan kembali menggunakan akun BRImo yang memiliki jumlah saldo mencukupi.

3. Klik Dompet Digital

dompet digital gopay

Pada halaman utama akan terlihat berbagai macam fitur transaksi, nah untuk top up gopay silahkan Klik Dompet Digital.

4. Pilih Top Up Baru

top up baru gopay brimo

Nantinya ada riwayat transaksi top up dompet digital selain gopay. Nah apabila baru saja top up lewat BRImo silahkan pilih Top Up Baru pada bagian bawah layar HP.

5. Pilih Gopay

top up gopay brimo

Selanjutnya pilih jenis dompet digital yaitu Gopay dan mengisi beberapa keterangan seperti contoh untuk customer atau driver.

6. Masukkan Nomor Handphone Gopay

tujuan penerima gopay brimo

Berikutnya harus Masukkan Nomor Handphone Gopay dan di pastikan kembali bahwa sudah sesuai agar tidak salah penerima.

7. Klik Lanjutkan

nomor telepon gopay

Jika sudah memasukkan semua kolom penerima saldo, silahkan klik Lanjutkan.

8. Masukkan Nominal Top Up

minimal top up gopay

Secara otomatis akan terlihat nama penerima Gopay, selain itu harus Masukkan Nominal Top Up yang diinginkan. Apabila sudah silahkan klik Top Up.

9. Berhasil

bukti transaksi gopay berhasil

Cara terakhir yaitu harap Masukkan Kode PIN BRImo dan akan terlihat bahwa transaksi telah berhasil. Untuk bukti transaksi top up gopay sebaiknya di simpan untuk melaporkan bahwa transaksi sudah berhasil ketika saldo tidak masuk ke gopay.

Biaya Admin Top Up Gopay Lewat BRImo

Setelah transaksi lewat BRImo telah berhasil maka segera cek kembali apakah saldo gopay bertambah atau tidak. Perlu diketahiu untuk biaya admin top up gopay melalui BRImoi akan dikenakan sebesar Rp. 1.000 per transaksi.

Minimal Top Up Gopay Lewat BRImo

Setiap top up gopay tentu saja ada minimal hingga maksimal nominal pengisian saldo. Untuk top up gopay sendiri minimal top up yaitu Rp. 10.000 dan untuk maksimal sebesar Rp. Rp. 20.000.000 setiap harinya.

Kesimpulan

Sekian pembahasan dari rsuddepatihamzah.com mengenai Cara Top Up Gopay Lewat BRImo. Nantikan informasi selanjutnya meliputi pembahasan dari cara top up lainnya. Semoga pembahasan kali ini bermanfaat untuk kalian yang ingin mengisi saldo gopay menggunakan BRI Mobile.

Bagikan: