Cara Melihat Orang yang Stalking Tiktok Kita

Cara Melihat Orang yang Stalking Tiktok Kita – Secara umum, media platform digunakan sebagai media untuk berbagi informasi, ide, gagasan, produk, dan lain sebagainya. Selain itu, setiap pengguna pun bisa langsung membuat konten, menemukan, dan terhubung dengan pengguna lain.

Salah satu platform di Indonesia yang memiliki fungsi di atas adalah Tiktok. Kita tahu bahwa sampai saat ini, media tersebut sangat populer di masyarakat. Selain bisa berbagi konten dengan pengguna lain, kita juga bisa melihat orang yang stalking di profil atau aktivitas Tiktok kita. Akan tetapi banyak pengguna yang tidak tahu caranya.

Ada trik dan cara melihat orang yang stalking Tiktok kita. Dengan adanya fitur tersebut, maka kita bisa melihat daftar kunjungan pengguna lain di profil kita. Kegunaannya juga bisa untuk mengevaluasi konten-konten video kita apakah ramai dikunjungi atau tidak.

Lantas, bagaimana cara melihat orang yang stalking Tiktok kita. Nah, di kesempatan kali ini, Rsuddepatihamzah akan membahas hal tersebut. Untuk selengkapnya, kamu bisa ikuti pembahasan berikut hingga selesai.

Apa Itu Stalking Tiktok

Sebelum kita lebih lanjut membahas mengenai tutorial melihat orang yang stalking di Tiktok kita, penulis akan mengajak kamu mengenal stalking Tiktok. Jadi, stalking merupakan sebuah tindakan seseorang secara diam-diam dan sengaja melihat aktivitas orang lain. Tindakan tersebut dijadikan sebagai istilah yang dilakukan di sosial media. Salah satunya adalah Tiktok.

Adapun tujuan dari seseorang stalking yakni karena penasaran, punya maksud tertentu entah itu ingin meneror atau lainnya. Akan tetapi, tidak perlu khawatir, karena pihak dari Tiktok juga mempunyai solusi jika terjadi kejadian tersebut.

Fitur ini, sebenarnya adalah fitur terbaru dari Tiktok. Fitur tersebut sempat viral di tahun 2022. Kegunaan dari fitur tersebut tidak lain ya itu tadi, untuk mengetahui siapa yang baru saja melihat profil kita. Kemungkinan, fitur tersebut untuk mengantipasti hal yang tidak diinginkan. Seperti contoh tindakan di atas.

Beberapa Cara Melihat Orang yang Stalking Tiktok Kita

Nah, untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, kita perlu mengetahui orang yang stalking Tiktok kita. Sebagaimana yang sudah pernah dilakukan oleh Rsuddepatihamzah, berikut ini tutorial melihat orang yang pernah mengunjungi profil Tiktok kita.

1. Buka Aplikasi Tiktok

1. Buka Aplikasi Tiktok 3

Langkah pertama adalah membuka aplikasi Tiktok. Kamu perlu memastikan apakah akunmu terpasang di Tiktok.

2. Klik Profil

2. Klik Profil

Setelah berhasil masuk ke halaman utama atau beranda Tiktok, langkah kedua klik profil atau ikon orang. Dari menu profil tersebut, kamu bisa mengolah seluruh fitur yang ada di Tiktok.

3. Pilih Ikon Tiga Garis Vertikal

3. Pilih Ikon Tiga Garis Vertikal

Kemudian, langkah ketiga yaitu memilih ikon tiga garis vertikal. Ikon tersebut terdapat di pojok kanan atas di halaman profil Tiktok.

4. Buka Menu Pengaturan dan Privasi

4. Buka Menu Pengaturan dan Privasi

Dari ikon tiga garis vertikal tersebut, kamu bisa lakukan langkah keempat dengan membuka pilihan menu pengaturan dan privasi.

5. Pilih Privasi

5. Pilih Privasi

Langkah kelima, kamu pilih menu privasi. Di menu tersebut kamu bisa mengatur segala privasi yang berkaitan dengan akunmu. Misalnya mengantisipasi kejahatan.

6. Scrool Ke Bawah Sampai Menemukan Fitur Tayangan Profil

6. Scrool Ke Bawah Sampai Menemukan Fitur Tayangan Profil

Lalu, di langkah keenam, kamu perlu scrool layar ke bawah hingga menemukan fitur Tayangan Profil.

7. Klik Tombol Toggle

7. Klik Tombol Toggle

Selanjutnya klik atau geser tombol Toggle untuk mengaktifkan fitur tayangan profil.

Dengan mengaktifkan toggle fitur tayangan profil, kita bisa melihat aktivitas pengguna lain di profil Tiktok kita.

Cara Mengaktifkan Riwayat Kunjungan Profil Melalui Kunjungan Profil

Selain mengaktifkan fitur tayangan profil di pengaturan, kamu juga bisa gunakan cara kedua yakni mengaktifkan riwayat kunjungan profil melalui halaman kunjungan profil. Adapun untuk caranya seperti di bawah ini.

  1. Buka aplikasi Tiktok.
  2. Kemudian pilih fitur Kotak Masuk yang ada di bagian bawah.
  3. Klik notifikasi yang memperlihatkan bahwa seorang tersebut telah mengunjungi profil kamu.
  4. Di halaman Kunjungan Profil, klik ikon Pengaturan di bagian kanan atas halaman tersebut.
  5. Klik tombol toggle di samping tulisan Riwayat Kunjungan Profil untuk mengaktifkan fitur tersebut. Setelah itu, kamu bisa melihat semua aktivitas semua orang, baik itu teman kamu atau orang yang tidak dikenal.

Kesimpulan

Jadi, bisa disimpulkan bahwa untuk bisa melihat aktivitas orang ke profil yaitu dengan cara mengaktifkan fitur tayangan profil. Setelah diaktifkan, kita bisa melihat kunjungan profil dalam tiga puluh hari terakhir. Akan tetapi, perlu diketahui bahwa tidak semua pengguna Tiktok mendapatkan fitur tersebut. Jika menginginkan fitur tersebut, pengguna harus memperbarui Tiktok versi terbaru di Play Store.

Sekiranya itu pembahasan mengenai cara melihat orang yang stalking Tiktok kita. Semoga dengan adanya tutorial dari Rsuddepatihamzah.id ini, para pengguna dapat mengantisipasi berbagai aktivitas yang dilakukan oleh orang lain di profil kita. Nantikan pembahasan lainnya dari penulis seputar Teknologi dan lainnya.

Sumber Gambar : Admin rsuddepatihamzah.com

Bagikan: