Cara Cek Denda Suzuki Finance – Membayar sebuah tagihan melewati jatuh temponya adalah hal yang harus dihindari oleh semua debitur leasing. Pasalnya ada denda yang berlaku dan jumlahnya akan terus bertambah ketika tidak segera dilunasi.
Dari banyaknya leasing saat ini, Suzuki Finance Indonesia (SFI) adalah salah satu perusahaan dengan kebijakan denda cukup ketat. Itulah mengapa debitur di perusahaan leasing tersebut harus mengetahui cara cek denda Suzuki Finance.
Pengetahuan mengenai cara cek denda Suzuki Finance diperlukan karena dapat digunakan sebagai salah satu bentuk antisipasi dalam mempersiapkan dana. Alhasil, Anda mampu mengestimasi pengeluaran secara optimal kendati sudah mendapatkan denda.
Agar dapat membantu Anda yang kini tengah mencari cara cek denda Suzuki Finance, maka RSUD Depati Hamzah akan berikan semua referensinya. Jadi silahkan simak semua opsi cek denda dalam pembahasan berikut ini.
Profil Suzuki Finance Indonesia
Informasi ini tidak hanya bermanfaat bagi para debitur, tetapi juga calon pelanggan yang hendak menggunakan jasa dari perusahaan Leasing satu ini. Jadi perlu diketahui profil perusahaan maupun Cara Cek Angsuran Suzuki Finance sebelum beranjak ke dendanya.
Lantas, Suzuki Finance Indonesia bergerak di bidang apa? Suzuki Finance Indonesia bergerak di bidang apa? Suzuki Finance Indonesia adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang pembiayaan khususnya Kredit kendaraan (Motor, Mobil, dan Kapal).
Suzuki Finance Indonesia sendiri sudah berdiri sejak tahun 2005 silam dan baru saja melayani kredit pembelian sepeda motor. Kemudian di tahun 2011, Suzuki Finance Indonesia mulai melakukan diversifikasi produk dengan menyediakan kredit pembelian mobil.
Inovasi dari leasing satu ini terus dikembangkan hingga akhirnya di tahun 2017, perusahaan menyediakan pembiayaan Outboard Marine Machine (OBM) Suzuki. Semua produk di atas masih eksis dan dapat digunakan hingga saat ini.
Syarat Cek Denda Suzuki Finance
Dalam praktiknya, Suzuki Finance bekerjasama dengan beberapa mitra ternama sebagai metode cek tagihan sekaligus pembayaran. Menariknya, ketika telat bayar, maka denda akan langsung otomatis masuk dalam perhitungan tagihan saat dicek.
Namun dalam melakukan cek denda SFI ini, debitur harus memiliki syarat penting yang nantinya dibutuhkan ketika sudah melakukan prosedur. Supaya dapat segera dikumpulkan, berikut beberapa syarat mengecek denda Suzuki Finance.
- Sudah memiliki informasi Nomor Kontrak/Kredit/ID Pelanggan Suzuki Finance.
- Sudah menyediakan koneksi internet memadai untuk cek denda SFI secara online.
- Memiliki dokumen KTP dan Buku Kontrak/Surat Perjanjian Kredit SFI (cek denda di kantor).
Karena semua syarat di atas sudah lengkap, maka Anda bisa melanjutkan proses cek denda ke tahapan berikutnya.
Cara Cek Denda Suzuki Finance
Tibalah saatnya mengetahui beberapa cara cek denda SFI dengan berbagai metode yang tersedia. Tentunya Suzuki Finance memberikan beragam pilihan sehingga Anda tidak perlu pusing dalam memilih dan tinggal tentukan saja cara mengecek paling praktis.
Supaya dapat segera diaplikasikan, berikut beberapa cara cek denda Suzuki Finance.
1. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Tokopedia
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Tokopedia.
- Masuk Tokopedia untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Pilih fitur Top Up dan Tagihan di tampilan Tokopedia untuk cek denda SFI.
- Tap Semua Kategori untuk melihat fitur transaksi Suzuki Finance.
- Fokus ke kolom Bayar dan tap Angsuran Kredit untuk cek tagihan dan denda SFI.
- Pilih penyedian layanan, kemudian cari “Suzuki Finance”.
- Tap opsi Suzuki Finance yang muncul di tampilan Tokopedia.
- Masukkan Nomor Kontrak Suzuki Finance, setelah itu tap Cek Tagihan.
- Tokopedia akan menampilkan informasi denda Suzuki Finance secara rinci.
2. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat OVO
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via OVO.
- Buka OVO untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Tap Tab Tagihan dan tap fitur Angsuran Kredit untuk cek denda SFI.
- Gunakan fitur pencarian OVO, kemudian ketikan “Suzuki Finance”.
- Pilih opsi Suzuki Finance yang muncul pada tampilan OVO
- Masukkan Nomor Pelanggan/Kontrak Suzuki Finance pada kolom tersedia.
- Setelah kolom terisi dengan Nomor Kontrak Suzuki Finance, maka tap Lanjut ke Pambayaran.
- OVO akan menampilkan denda Suzuki Finance secara akurat serta rinci.
3. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Shopee
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Shopee.
- Buka Shopee untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Masuk ke fitur Pulsa, Tagihan, dan Tiket untuk cek denda SFI.
- Perhatikan kolom Tagihan dan tap layanan Angsuran Kredit guna cek denda SFI.
- Lakukan scroll ke bawah dan pilih opsi Suzuki Finance pada tampilan Shopee.
- Masukkan Nomor Kontrak/Kredit Suzuki Finance di kolom yang disediakan Shopee.
- Jika kolom tersebut sudah terisi Nomor Kontrak/Kredit Suzuki Finance, maka tap Lihat Tagihan.
- Shopee akan menampilkan rincian denda Suzuki Finance secara lengkap.
4. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Klik Indomaret
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Klik Indomaret.
- Kunjungi situs Klik Indomaret untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Tap opsi Multifinance di halaman beranda Klik Indomaret untuk pengecekan denda Suzuki Finance.
- Pilih penyedia jasa layanan Suzuki Finance, kemudian ketikan Nomor Kontrak.
- Setelah Nomor Kontrak terisi, maka tap Bayar untuk menampilkan rincian denda Suzuki Finance.
5. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat GoJek
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via GoJek.
- Buka GoJek untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Masuk ke fitur GoTagihan untuk cek denda SFI.
- Lakukan scroll untuk cari kolom Bayar dan Tagihan, kemudian tap Angsuran Kredit untuk cek denda SFI.
- Gunakan fitur pencarian GoJek dengan mengetikan “Suzuki Finance”.
- Pilih opsi Suzuki Finance yang disediakan oleh GoJek.
- Masukkan Nomor Kredit Suzuki Finance pada kolom ID Pelanggan GoJek.
- Jika kolom ID Pelanggan sudah terisi Nomor Kredit Suzuki Finance, maka tap Lanjut.
- GoJek akan menampilkan rincian denda secara lengkap.
6. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Bukalapak
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Bukalapak.
- Buka Bukalapak untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Tap opsi Semua Menu untuk akses fitur transaksi denda Suzuki Finance.
- Fokus ke kolom Tagihan dan tap layanan Angsuran Kredit untuk cek denda SFI.
- Pilih penyedia jasa dengan mengetikan “Suzuki Finance”.
- Pilih opsi yang disediakan oleh Bukalapak untuk cek denda SFI.
- Masukkan Nomor Kontrak/Kredit Suzuki Finance.
- Bukalapak akan menampilkan informasi denda Suzuki Finance dengan detail.
7. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Blibli
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Blibli.
- Buka Blibli untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Masuk ke fitur Tagihan dan Isi Ulang untuk cek denda SFI.
- Fokus ke kolom Tagihan dan tap Angsuran Kredit untuk cek denda SFI.
- Pilih perusahaan penyedia jasa dan mengetik “Suzuki Finance”.
- Pilih opsi Suzuki Finance yang disediakan oleh Blibli.
- Masukkan Nomor Kontrak/Kredit Suzuki Finance.
- Setelah kolom Nomor Kontrak Suzuki Finance terisi, maka silahkan tap Lihat Tagihan.
- Blibli akan menampilkan detail denda Suzuki Finance pada tampilan.
8. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Alfamart
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Alfamart.
- Kunjungi Alfamart terdekat untuk mengecek denda Suzuki Finance.
- Kemudian langsung menuju kasir Alfamart dan jelaskan tujuan untuk cek nominal denda SFI.
- Kasir akan meminta Nomor Kontrak/Kredit Suzuki Finance untuk proses identifikasi debitur.
- Setelah diketahui mendapatkan informasi denda Suzuki Finance, maka kasir Alfamart akan memberitahukannya.
9. Cara Cek Denda Suzuki Finance lewat Indomaret
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Indomaret.
- Kunjungi Indomaret Terderkat untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Setelah itu pergi menuju kasir Indomaret dan jelaskan tujuan untuk cek denda SFI.
- Kasir Indomaret akan meminta Nomor Kontrak/Kredit untuk mengetahui denda Suzuki Finance.
- Setelah nominal denda Suzuki Finance diketahui, maka Kasir Indomaret akan memberikan informasinya.
10. Cara Cek Denda SFI lewat Kantor Pos
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Kantor Pos.
- Kunjungi Kantor Pos Indonesia terdekat untuk mulai mengecek denda Suzuki Finance.
- Jelaskan maksud dan tujuan Anda untuk cek denda Suzuki Finance pada Customer Service Kantor Pos yang berjaga.
- Setelah itu berikan Nomor Kontrak Suzuki Finance pada petugas Kantor Pos untuk pengecekan denda.
- Tunggu beberapa saat dan petugas Kantor Pos akan memberikan rincian denda Suzuki Finance yang dibutuhkan.
11. Cara Cek Denda SFI lewat Kantor Cabang
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Kantor Cabang.
- Kunjungi Kantor Cabang terkait untuk mengecek denda Suzuki Finance.
- Jelaskan maksud dan tujuan untuk cek denda SFI pada petugas jaga.
- Nantinya Anda akan dirahkan untuk mengambil nomor antrean CS Suzuki Finance.
- Setelah dipanggil oleh Customer Service, maka sekali lagi jelaskan maksud dan tujuan untuk cek denda SFI.
- Berikan Nomor/Buku Kontrak Suzuki Finance dan KTP sebagai proses identifikasi.
- Tunggu beberapa saat dan CS akan memberikan informasi denda Suzuki Finance.
12. Cara Cek Denda SFI Lewat Call Center
Berikut langkah-langkah pada cara mengecek denda Suzuki Finance via Call Center.
- Telepon Denda Suzuki Finance: (021) 80607000
- Email Denda Suzuki Finance: customercare@sfi.co.id
Berapa Denda Angsuran Suzuki Finance?
Setelah menerapkan cara cek di atas tentunya kita juga penasaran darimana semua nominal denda berasal. Lantas, berapa denda angsuran Suzuki Finance? Denda telat bayar angsuran Suzuki Finance adalah 0,5% per hari dari total tagihan.
Apabila dijabarkan dalam sebuah rumus, maka perhitungan denda Suzuki Finance akan tampak seperti berikut ini.
(0,5% x Nominal Angsuran) x Jumlah Hari Telat Bayar
Akhir Kata
Ternyata sangat mudah untuk menerapkan cara cek denda Suzuki Finance dengan menggunakan beberapa platform maupun gerai mitranya. Jadi setelah mengetahui jumlah denda Suzuki Finance yang dimiliki, maka kita segera melunasinya sebelum membengkak.
Sekian pembahasan mengenai Cara Mengecek Denda Suzuki Finance dari Tim Situs RSUD Depati Hamzah. Nantikan semua informasi bermanfaat lainnya terkait dunia finansial, pendidikan, teknologi, kuliner, dan berita terupdate dari kami.
Sumber Gambar: Admin RSUD Depati Hamzah