cara melihat total belanja di shopee

Cara Melihat Total Belanja di Shopee – Seperti yang telah kita kehatui jika Shopee merupakan salah satu perusahaan multinasional yang berasal dari negara Singapura. Dan sebegai perusahaan yang berada di bawah naungan SEA Group, yang menunjukkan Shopee sebagai alat e-commerce modern,membuat para penggunanya bisa berbelanja secara online dengan mudah tanpa harus ke toko atau pun pasar.

Marketplace Shopee memang banyak digunakan saat ini. Hal ini dikarenakan banyak konsumen yang tergiur dengan promo diskon yang ditawarkan oleh pihak Shopee. Sehingga akan membuat para konsumen-nya tergiur untuk membeli barang tersebut tanpa harus berpikir dua kali. Selain itu, Shopee juga kerap memberikan promo menarik seperti cara mendapatkan gratis ongkir dan juga voucher Cashback. dari Shopee.

Saat ini transaksi berbelanja online di Shopee paling banyak diminati setiap orang. Hal ini dikarenakan proses pembelian barang serta metode pembayaran pada aplikasi in terbilang cukup mudah. Selain itu ada banyak pula promo dan diskon menarik yang membuat para penggunanya tergiur untuk berbelanja di Shopee.

Tidak hanya itu saja, Shopee juga menawarkan banyak fitur menarik untuk para konsumen-nya untuk berbelanja di aplikasi tersebut. Dan bagi kamu konsumen yang sering berbelanja di aplikasi Shopee kamu tentu harus tahu cara melihat total pembayaran di Shopee selama satu tahun, agar kamu bisa menghitung semua pengeluaran dana yang digunakan untuk belanja di Shopee. Dan berikut informasi lengkapnya.

Apa Itu Total Pembayaran di Shopee?

Total pembayaran di Shopee adalah total pembayaran belanjaan yang harus kamu bayarkan ketika berbelanja di Shopee dan  akan terlihat secara keseluruhan. Mulai dari sub total untuk harga produk dan ongkos pengiriman. Serta biaya penanganan pembayaran hingga potongan voucher atau koin shopee.

Alasan Cek Total Belanja di Shopee

Ada beberapa alasan kenapa kita harus cek total belanja di Shopee. Karena nantinya dapat digunakan untuk melihat apakah total pembelian untuk barang produk pesanan telah benar diselesaikan atau tidak. Selain itu kita juga bisa mengetahui jika pembayaran yang telah kita lakukan sudah terverifikasi oleh pihak Shopee sehingga produk bisa segera dikirimkan oleh penjual.

Sementara itu, mengecek total belanja di Shopee untuk transaksi yang sudah selesai dikirimkan, memang sangat penting bagi kamu.  Karena bisa memberikan informasi jumlah nilai pengeluaran yang telah diorder oleh konsumen selama berbelanja di Shopee baik selama sebulan atau selama setahun.

Dan dengan mengetahui jumlah pesanan yang dilakukan selama sebulan, maka kita akan mengetahui berapa besar dana dikeluarkan selama berbelanja di Shopee. Nah, bagi kamu yang ingin mengetahui total belaja di Shopee selama satu bulan atau lebih, kamu bisa simak informasinya berikut ini.

Cara Melihat Total Belanja di Shopee

Nah, untuk kamu yang ingin melihat total belanja di Shopee ada beberapa cara yang bisa kamu gunakan. Dan tanpa berlama-lama lagi mari kita simak informasi mengenai cara melihat Total Belanja di Shopee.

Melalui Fitur Kilas Balik

Untuk cara melihat total pembayaran di Shopee, kamu bisa menggunakan fitur kilas balik dari Shopee. Dimana untuk menggunakan fitur ini kamu bisa mengikuti beberapa langkah dibawah ini.

  • Untuk langkah yang pertama silahkan kamu buka aplikasi Shopee lewat Hp atau pun Web.
  • Selanjutnya silahkan kamu login ke akun Shopee kamu.
  • Dan pada halaman utama aplikasi ini silahkan kamu cari dan klik tombol kilas balik. Dan agar bisa melihat kilas balik Shopee dan bagi kamu yang tidak menemukannya kamu bisa mencarinya pada kolom pencarian dengan keyword.
kilas balik
  • Setelah itu, silahkan kamu tekan tombol mulai agar dapat melihat kilas balik seorang konsumen selama berbelanja dengan menggunakan aplikasi Shopee.
  • Berikutnya silahkan kamu tekan tombol Next agar kamu bisa melihat seluruh bagian yang ada selanjutnya di kilas balik Shopee sampai selesai.

Melalui Kolom Selesai di Pesan Saya

Untuk cara yang berikutnya kami bisa melihat total belanja Shopee dengan melalui kolom selesai pada pesan saya. Dengan cara yang satu ini tentu pembeli akan lebih mudah untuk memeriksa total pembayaran di Shopee. Dan untuk menggunakan langkah-langkah ini berikut caranya.

  • Pertama silahkan kamu buka aplikasi Shopee di Hp kamu.
  • Berikutnya silahkan kamu login ke akun Shopee miliki kamu.
  • Kemudian di halaman utama aplikasi Shopee, silahkan kamu masuk ke menu Saya yang ada di pojok kanan bawah aplikasi Shopee.
pesanan saya
  • Selanjutnya kamu bisa pilih ikon pesanan dan tulisan riwayat.
  • Lalu silahkan kamu pilih menu riwayat, agar kamu bisa melihat pesanan yang belum selesai atau pun sudah selesai.
  • Selanjutnya silahkan kamu hitung total belanja kamu pada setiap transaksi yang telah selesai dikirim melalui kolom selesai.

Melalui ShopeePay

Untuk cara yang berikutnya kamu juga bisa melihat total belanja kamu dengan melalui ShopeePay. Nah, cara ini dikhususkan bagi kamu yang berbelanja produk di Shopee dengan menggunakan ShopeePay. Untuk menggunakan cara ini berikut langkah-langkahnya.

  • Pertama silahkan kamu buka aplikasi Shopee di Hp kamu.
  • Selanjutnya silahkan login ke akun Shopee kamu.
  • Lalu pada halaman utama Shopee, kamu masuk ke menu Saya yang ada di pojok kanan bawah aplikasi Shopee.
riwayat transaksi
  • Selanjutnya silahkan kamu cari dan klik menu ShopeePay agat bisa masuk ke halaman ShopeePay
  • Berikutnya akan tampil seluruh riwayat transaksi yang terjadi atas pembayaran melalui ShopeePay yang selanjutnya bisa kamu hitung total keseluruhan belanja Shopee kamu.

Kesimpulan

Itulah beberapa informasi mengenai cara melihat total belanja di Shopee selama satu tahun yang dapat rsuddepatihamzah sampaikan. Dengan mengetahui total belanja di Shopee, kamu tentu bisa menghitung berapa banyak biaya yang dikeluarkan untuk berbelanja selama satu bulan atau bahkan satu tahun.

Selain itu, saat ini kamu juga bisa berbelanja di Shopee dengan metode pembayaran menggunakan ShopeePay Later atau pun metode lainnya. Hal ini tentu saja akan memberikan banyak kemudahan bagi pengguna aplikasi Shopee ketika ingin berbelanja online. Demikian informasi dari kami, semoga bermanfaat dan selamat mencobanya!

Bagikan: