shopee meter tidak muncul

Shopee Meter Tidak Muncul – Sudah diketahui bahwa aplikasi e-commerce jaman sekarang mempunyai dompet digital sendiri. Mungkin sudah tidak asing lagi aplikasi Shopee, dimana terdapat fitur menawarkan jumlah limit pinjaman dengan meningkatkan skor kredit.

Seiring berjalannya waktu Shopee telah menghadirkan fitur terbaru yaitu Shopee Meter untuk meningkatkan skor kredit agar bisa menikmati keuntungan contohnya pengembalian dana lebih cepat, voucher produk limit kredit lebih tinggi dan masih banyak lainnya. Akan tetapi ada beberapa pengguna mengalami kendala tidak menemukan fitur Shopee Meter.

Adanya kendala fitur Shopee tidak muncul mengakibatkan beberapa pengguna tidak dapat melakukan transaksi barang yang diinginkan. Salah satunya bayar Indihome lewat Shopee, jika telah menyelesaikan transaksi tersebut akan menambahkan nilai skor kredit.

Sama halnya dengan Shopee meter tidak muncul kemungkinan besar ada beberapa penyebab pada perangkat HP. Jika melaporkan kendala fitur Shopee tidak muncul kepada pihak customer service maka membutuhkan waktu yang cukup lama. Oleh karena itu kami telah menyiapkan beberapa penyebab Shopee Meter tidak muncul pada perangkat Android ataupun iOS di bawah ini.

Apa Itu Shopee Meter ?

Sebuah kabar gembira untuk pengguna SPinjam atau SPaylater yang ingin meningkatkan limit pinjaman. Karena Shopee sudah menghadirkan fitur Shopee Meter untuk mengukur evaluasi dengan memberikan nilai skor kredit setiap transaksi telah selesai.

Adanya Shopee meter akan mendapatkan keuntungan yaitu limit kredit lebih tinggi dan pengajuan kredit lebih cepat. Sehingga proses menaikkan limit pinjaman SPinjam atau SPaylater akan di permudah jika memiliki skor kredit sangat baik. Untuk mendapatkan skor kredit sangat baik harus menyelesaikan misi-misi yang telah tersedia pada menu tersebut. Jika ingin lebih tahu penjelasan dari Shopee meter silahkan baca artikel di bawah ini.

Namun tidak semua pengguna Shopee akan melihat fitur Shopee meter dikarenakan tidak sesuai dengan kriteria spesifikasi HP. Jika ingin memunculkan Shopee meter bisa ikuti pembahasan di bawah ini.

Penyebab Shopee Meter Tidak Muncul

Tentu saja akan kesal apabila Shopee meter tidak muncul sedangkan ingin menggunakan fitur tersebut untuk meningkatkan limit pinjaman SPaylater atau SPinjam. Shopee meter tidak muncul kemungkinan besar dikarenakan adanya kesalahan pada pengguna yaitu belum melakukan update versi terbaru.

Maka dari itu jika masih menggunakan Shopee versi lama maka Shopee meter tidak muncul pada halaman profil akun. Namun tidak perlu khawatir Shopee meter tidak muncul karena ada beberapa penyebab yang harus kalian ketahui di bawah ini.

1. Belum Update Versi Terbaru

Penyebab pertama yaitu belum update versi terbaru pada perangkat HP Android ataupun iPhone. Namun perlu diperhatikan pastikan perangkat HP yang sedang digunakan sesuai dengan kriteria aplikasi Shopee sebelum update versi terbaru untuk menghindari adanya kesalahan perangkat.

Jika ingin melakukan update versi terbaru Shopee silahkan buka Google Playstore (Android) atau AppStore (iOS) lalu pilih aplikasi Shopee. Pastikan perangkat HP terhubung dengan koneksi internet yang stabil.

2. Akun Shopee Belum Terverifikasi

Penyebab Shopee meter tidak muncul selanjutnya adalah akun belum terverifikasi dengan nomor telepon atau alamat email yang aktif. Karena sebagai syarat utama mengaktifkan Shopee meter adalah akun Shopee harus terhubung dengan nomor telepon yang dapat dihubungi.

Jika akun Shopee belum verifikasi silahkan pilih menu Pengaturan lalu pilih Profil dan masukkan nomor telepon. Nantinya akan mendapatkan kode OTP melalui menu SMS.

3. Jarang Melakukan Transaksi

Apabila jarang melakukan transaksi pada platfrom Shopee akan mengakibatkan Shopee meter tidak muncul. Oleh karena itu sebelum mengaktifkan Shopee meter harus sering bertransaksi contohnya bayar tagihan listrik, PLN, Internet dan sebagainya.

Maka nantinya pihak Shopee akan memberikan rekomendasi fitur Shopee meter agar bisa menikmati keuntungan pengembalian dana cepat kepada seller jika produk tidak sesuai. Selain itu akan mendapatkan voucher berupa potongan harga setiap produk yang diinginkan.

4. Ada Tagihan Belum Dibayar

Peringatan keras kepada pengguna SPinjam atau SPaylater harus membayar tagihan atau cicilan setiap bulannya. Apabila kedapatan tagihan belum dibayar maka Shopee meter tidak muncul.

Untuk membayar tagihan SPinjam dan SPaylater dapat dilakukan lewat minimarket Indomaret, Alfamart atau transfer bank. Nantinya Shopee meter akan muncul secara otomatis.

5. Koneksi Internet Bermasalah

Kesalahan pengguna Shopee yang sering dialami adalah kurang memperhatikan koneksi internet sedang bermasalah atau tidak. Jika sedang bermasalah fitur Shopee tidak akan muncul. Untuk mengatasinya silahkan lakukan pengecekan kecepatan internet melalui situs speedtest.

6. Shopee Sedang Maintenance

Penyebab terakhir yaitu Shopee sedang maintenance atau melakukan perbaikkan server. Maka dari itu semua pengguna Shopee tidak dapat mengakses fitur. Pada umumnya Shopee sedang Maintenance membutuhkan waktu selama 1×24 jam.

Kesimpulan

Sekian pembahasan dari rsuddepatihamzah.com mengenai Shopee Meter Tidak Muncul. Nantikan informasi selanjutnya meliputi pembahasan dari Shopee meter lainnya. Semoga pembahasan kali ini bermanfaat untuk kalian yang ingin mengaktifkan Shopee meter.

Bagikan: